Bakti Sosial Komunitas Bali Peduli Sosial
22 Agustus 2023 19:47:20 WITA
Bakti Sosial Komunitas Bali Peduli Sosial ( Penyuluhan Kanker Serviks dan Pengobatan Gratis ) Sabtu, 19 Agustus 2023 TELAH SELESAI DILAKSANAKAN Pemdes Depeha bekerjasama dengan Komunitas Bali Peduli Sosial serta Puskesmas Kubutambahan I, melaksanakan Kegiatan Bakti sosial, Penyuluhan Kanker serviks, Pengobatan Gratis serta Pemeriksaan IVA. Menurut ibu ketua ni ketut satini dari Komunitas Bali Peduli Sosial, tujuan dilaksanakan kegiatan ini agar masyarakat mengetahui tentang penyebab tanda gejala dari kanker serviks serta cara pencegahannya. Kegiatan ini di buka oleh perbekel desa depeha I Gede Srinyarnya. Adapun jumlah peserta yg hadir mengikuti penyuluhan sebanyak : 57 Peserta yang melakukan pengobatan gratis sebanyak : 36 Serta peserta yang melakukan pemeriksaan iva sebanyak : 21 orang Kegiatan ini dilaksanakan di aula kantor perbekel depeha dimulai dari pukul 09.00 sampai dengan pukul 12.00 dan berjalan dengan lancar. Terimakasih(bd/ks).
Komentar atas Bakti Sosial Komunitas Bali Peduli Sosial
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |